The Sun Also Rises

The Sun Also Rises
NoBrand
sku: 3896337760
ACCORDING TO OUR RECORDS THIS PRODUCT IS NOT AVAILABLE NOW
$5.26
Shipping from: Indonesia
   Description
Deskripsi dari produk The Sun Also Rises
Ernest Hemingway
Cover : Colour
Laminasi : Doff
produk dalam bentuk buku novel paperback / softcover.
The Sun Also Rises, sebuah novel tahun 1926 karya Ernest Hemingway dari Amerika, menggambarkan ekspatriat Amerika dan Inggris yang melakukan perjalanan dari Paris ke Festival San Fermín di Pamplona untuk menyaksikan banteng dan adu banteng. Ini merupakan novel pertama oleh Ernest Hemingway yang sukses, dengan judul Fiesta di Inggris. Novel ini menangkap suasana hati, perasaan, dan sikap sekelompok ekspatriat di Prancis dan Spanyol pasca perang.
Diterbitkan oleh Scribner pada tahun 1926, cetakan pertama dari novel ini dengan jumlah 5.090 eksemplar yang relatif kecil. Kurang dari dua bulan kemudian novel ini sudah dalam cetakan kedua. Mengikuti kesuksesan komersial novel di Amerika Serikat, edisi Inggris diterbitkan oleh Jonathan Cape dengan judul Fiesta pada tahun 1927. Novel ini telah dicetak terus menerus sejak diterbitkan. Novel ini telah diadaptasi menjadi film pada tahun 1957 dengan judul yang sama.
Hemingway mulai menulis novel ini pada hari ulang tahunnya, 21 Juli pada 1925. Dia menyelesaikan naskah draft sekitar delapan minggu kemudian pada bulan September. Kemudian merevisinya lebih lanjut selama musim dingin di 1926. Novel ini diilhami pada perjalanan yang ia lakukan dari Paris ke Pamplona, ​​Spanyol pada tahun 1924 bersama istrinya, Hadley Richardson, dan penulis Amerika John Dos Passos. Hemingway kembali lagi pada bulan Juni 1925 dengan kelompok ekspatriat Amerika dan Inggris lainnya. Pengalaman dan keterikatan romantis yang kompleks selama perjalanannya memberikannya ide untuk The Sun Also Rises.
The Sun Also Rises menjadikan Hemingway sebagai salah satu penulis terbesar pada abad ke-20. The Sun Also Rises saat ini dianggap sebagai salah satu karya terbaik Hemingway dan karya sastra klasik.
Bahasa: english
   Price history chart & currency exchange rate

Customers also viewed